Published November 23, 2017 by with 0 comment

configuration ftp using vsftpd #SimpeBasic


Bismillah

Pada kesempatan kali ini admin mau share tentang cara sharing file dengan ftp, ftp kependakan dari file transfer protokol berfungsi sebagai media bertukar file antar komputer client dengan server dimana client dapat mengirim dan mengunduh ke server.

Dan berikut adalah beberapa manfaat ftp :
• Untuk keperluan sharing data
• Untuk menyediakan indirect atau implicit remote computer
• Untuk menyediakan tempat penyimpanan bagi user
• Untuk menyediakan transfer data yang reliable dan efisien

Dan beberapa fungsi dan tujuan lain, dari ftp tersebut pada server perlu di install aplikasi untuk ftp server, pada linux ada beberapa software untuk ftp server diantaranya proftpd, vsftpd, Pure-ftpd dan lain-lain. Dan pada kesempatan kali ini admin akan membagikan ftp server dengan vsftpd pada debian server, dan berikut gambaran topologinya







Dari gambar tersebut terlihat pada akhirnya atau  tujuan akhir dari konfigurasi ini adalah client dapat mengakses file pada server dengan protokol ftp, syarat pertama adalah kesemuanya dapat saling ping atau sudah terkoneksi satu sama lain. berikut konfigurasi pada server ;

root@lnxsvr:~#apt-get install vsftpd
root@lnxsvr:~#nano /etc/vsftpd.conf

#agar tidak bisa akses ftp dengan mode guest

anonymous_enable=NO

# baris 26: buang tanda pager

local_enable=YES

# baris 29: buang tanda pager

write_enable=YES

# baris 97,98: buang tanda pager ( ijinkan mode asci untuk transfer )

ascii_upload_enable=YES

ascii_download_enable=YES

# baris 120: agar user local dapat akses

chroot_local_user=YES

# baris 121: uncomment ( agar bisa mengumbulkan user yang dapat akses pada list )

chroot_list_enable=YES

# baris 123: uncomment ( lokasi list user )

chroot_list_file=/etc/vsftpd.chroot_list

# baris 129: uncomment

ls_recurse_enable=YES

# add at the last line

# menentukan folders tertentu untuk ftp server

local_root=public_html

root@lnxsvr:~# vi /etc/vsftpd.chroot_list

#tambah user yang dapat akses ftp
user1
user2
user3
user4
user5


root@lnxsvr:~#service vsftpd restart


Setelah itu kita bisa check pada client dengan cara jika di windows, dengan tekan tombol windows+ R lalu tulis

ftp://10.10.10.2 (ip_ftp_server)


dan cek hasilnya

selamat mencoba semoga berhasil




Read More
      edit